Saluran di RW 03 Pulau Untung Jawa Dibersihkan

Senin, 31 Mei 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1323

17 Karung Limbah Berhasil Dikumpulkan Dari Saluran Air di RW 03 Pulau Untung Jawa

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Kepulauan Seribu melakukan pembersihan saluran air dari sedimen lumpur dan sampah di RT 01, RT 02 dan RT 03, RW 03, Kelurahan Pulau Untung Jawa, Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan.

Mengerahkan sebanyak 10 personel

Kepala Suku Dinas SDA Kepulauan Seribu, Hendri mengatakan, sebanyak 17 karung sedimen lumpur dan sampah berhasil diangkat dari saluran yang dibersihkan di ketiga RT tersebut.

"Kami mengerahkan sebanyak 10 personel Satgas SDA setempat. Pembersihan saluran ini menjadi kegiatan rutin sebagai salah satu upaya mencegah terjadinya genangan," ujarnya, Senin (31/5).

Hendri menjelaskan, saluran yang dibersihkan di RT 01 sepanjang 233,7 meter; RT 02 mencapai 175,4 meter; dan di RT 03 sepanjang 186,1 meter.

"Untuk saluran di RT 01 berhasil diangkat sebanyak empat karung sedimen lumpur dan sampah, RT 02 lima karung dan di RT 03 mencapai delapan karung," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Saluran di RW 03 Pulau Panggang Dikuras

Saluran di RW 03 Kelurahan Pulau Panggang Dibersihkan

Senin, 24 Mei 2021 1511

Saluran Air Baru Dibuat di RT 07/03 Kelurahan Pulau Panggang

Saluran Air Baru Dibuat di RT 07/03 Kelurahan Pulau Panggang

Kamis, 27 Mei 2021 1705

Saluran Air di Lingkungan RW 02 Pulau Untung Jawa Dikuras

Saluran di RW 02 Kelurahan Pulau Untung Jawa Dibersihkan

Sabtu, 15 Mei 2021 2275

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1500

 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1580

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 682

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1141

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 567

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks