UPK Badan Air Jakbar Bersihkan Sampah di Kali KBB

Senin, 06 Januari 2020 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: F. Ekodhanto Purba 1709

UPK Badan Air Jakbar Bersihkan Sampah di Kali BKB

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Penanganan pascabanjir terus dilakukan Pemprov DKI Jakarta, salah satunya dengan membersihkan sampah sisa banjir baik di permukiman warga, saluran maupun sungai.

Selain mengerahkan petugas kami juga mengerahkan dua unit ekskavator,

Seperti yang dilakukan petugas PJLP UPK Badan Air, Suku Dinas Lingkungan Hidup (Sudin LH) Jakarta Barat yang melakukan aksi bersih-bersih di Kali Kanal Banjir Barat (KBB), tepatnya di depan pusat perbelanjaan Seasons City, Tambora.

"Selain mengerahkan petugas kami juga mengerahkan dua unit ekskavator," ujar Edy Mulyanto, Kepala Sudin LH Jakarta Barat, Senin (6/1).

Ia menambahkan, untuk pengangkutan sampah-sampah yang berhasil dikumpulkan para petugas, pihaknya mengerahkan tiga truk sampah berukuran besar dan sedang.

"Pembersihan ini akan terus dilakukan sampai kali benar-benar bersih dari sampah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 PPSU Kelurahan Kalianyar Angkut Sampah Sisa Banjir

27 Ton Sampah Diangkut dari Kelurahan Kalianyar

Senin, 06 Januari 2020 2452

Sudin LH Jakbar Kerahkan 360 Petugas Dalam Kerja Bakti Massal

Sudin LH Jakbar Kerahkan 360 Petugas Dalam Kerja Bakti

Minggu, 05 Januari 2020 2133

1.063 Petugas Satpel UPK Badan Air Jakut Jalani Tes Narkoba

1.063 Petugas Satpel UPK Badan Air Jakut Jalani Tes Narkoba

Kamis, 28 November 2019 2450

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2334

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 844

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1607

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1158

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1465

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks