Warga Pulau Panggang Ingin Toilet Dekat Dermaga Difungsikan

Rabu, 22 November 2017 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2097

Warga Pulau Panggang Minta Toilet PLN Yang Mangkrak Dibongkar

(Foto: Rudi Hermawan)

Warga Kelurahan Pulau Panggang, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara meminta toilet umum yang ada di samping kantor Sekretariat RW 02 dekat dermaga utama segera difungsikan.

Keluhan warga soal adanya bangun toilet di samping kantor Sekretariat RW 02 yang tidak jelas

"Keluhan warga soal adanya bangunan toilet di samping kantor Sekretariat RW 02. Karena sejak awal selesai dibangun itu mangkrak begitu saja," kata Siomon (48), Ketua RW 02 Pulau Panggang, Rabu (22/11).

Dirinya berharap dengan pertemuan bersama jajaran Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu, masalah ini bisa segera ditindaklanjuti. "Karena hingga saat ini tidak ada kepastian listrik dan juga air," ucapnya.

Sementara itu, Kepala Seksi Energi Sumber Daya Mineral Sudin Perindustrian dan Energi Kepulauan Seribu, Budiyatno mengatakan, bangunan itu merupakan CSR dari PT PLN. Yang pertama di depan kantor kelurahan dan kedua di samping kantor dermaga utama Pulau Panggang.

"Saya sudah lihat langsung dan sudah koordinasi dengan perusahaan. Saat ini sudah masuk listrik dan selanjutnya akan disambung air dan dipasang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Puskesmas Kecamatan Kebayoran Baru Raih Pelayanan Terbaik se-Indonesia

Puskesmas Kebayoran Baru Raih Penghargaan Tingkat Nasional

Senin, 13 November 2017 7184

Rehab GOR Cempaka Putih Sudah Dimulai

Rehab GOR Cempaka Putih Sudah Dimulai

Jumat, 27 Oktober 2017 5944

PD Pasar Jaya Menargetkan Benahi Toilet di 19 Pasar Hingga Desember 2017

PD Pasar Jaya Perbaiki Toilet di 19 Pasar Tahun Ini

Rabu, 18 Oktober 2017 4001

BERITA POPULER
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Wibi Andrino memberi keterangan pers setelah Rapimgab

Wibi Berharap Pansus Hasilkan Perda yang Jadi Kebanggaan Jakarta

Jumat, 17 Oktober 2025 1085

Personel Gabungan Bersihkan Tumpukan Sampah di Rawa Terate

Personel Gabungan Grebek Sampah di Rawa Terate

Kamis, 16 Oktober 2025 1133

Pramono dan Menteri Ekraf Buka Jakarta Innovation Days

Buka JID 2025, Pramono Dorong Inovasi Inkremental untuk Pembangunan Jakarta

Selasa, 21 Oktober 2025 327

Suasana kegiatan Jakarta Walking Tour Festival 2025 di Pulau Sepa dan Pulau Macan

Telusuri Sejarah, Budaya, dan Keunikan Lokal Lewat Jakarta Walking Tour Festival 2025

Senin, 20 Oktober 2025 548

DKI Jakarta Juara Umum Kreativisia 2025 Palembang

DKI Jakarta Juara Umum Kreativesia 2025 di Palembang

Minggu, 19 Oktober 2025 659

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks