DKI Siapkan Rp 100 M untuk Tata Lahan Pemakaman

Minggu, 26 Februari 2017 Reporter: Adriana Megawati Editor: Budhy Tristanto 7304

Dinas Kehutanan segera perbaiki taman makam di DKI Jakarta pada tahun ini

(Foto: doc)

Anggaran sebesar Rp 100 miliar sudah dialokasikan Dinas Kehutanan DKI Jakarta untuk membenahi sekaligus menambah lahan pemakaman, pada tahun ini.

Anggaran itu untuk biaya perluasan, pengadaan serta penataan taman makam.

Kepala Dinas Kehutanan DKI Jakarta, Djafar Muchlisin mengatakan, anggaran untuk penambahan lahan pemakaman telah naik sekitar Rp 40 miliar dari tahun lalu.

"Kita ada Rp 100 miliar untuk perluasan area pemakaman. Tahun ini kita akan melakukan peningkatan, tahun kemarin kan kita hanya terserap Rp 60 mliar untuk pengadaan lahan pemakaman," ucap Djafar, Minggu (26/2).

Selain menambah lahan pemakaman, lanjut Djafar, dengan anggaran tersebut pihaknya juga segera membenahi beberapa Taman Pemakamam Umum (TPU) yang tersebar di wilayah DKI Jakarta.

“Anggaran itu untuk biaya perluasan, pengadaan serta penataan taman makam. Tahun ini ada perbaikan, ada perluasan dan penataan,” tegas Djafar.

BERITA TERKAIT
Cegah Pungli, Dinas Kehutanan Gelar Apel dan Sidak

Cegah Pungli, Dinas Kehutanan Gelar Apel dan Sidak

Minggu, 26 Februari 2017 6713

Dugaan Pungli di TPU Utan Kayu Diselidiki

Dugaan Pungli di TPU Utan Kayu Diselidiki

Rabu, 25 Januari 2017 5962

Inventarisasi Makam di TPU Tegal Alur I dan II Selesai

Inventarisasi Makam di TPU Tegal Alur I dan II Selesai

Senin, 20 Februari 2017 7191

BERITA POPULER
Transjakarta Menuju Smart Mobility, Fondasi Jakarta 500 Tahun

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 752

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1274

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1150

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1665

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 530

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks