Pengurasan Saluran di Jalan Pamekasan-Imam Bonjol Rampung

Rabu, 18 Januari 2023 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Andry 1628

Pengurasan Saluran di Jl. Pamekasan Rampung

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Pengurasan saluran di Jalan Pamekasan hingga Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat yang dimulai sejak 6 Januari 2023 lalu rampung dikerjakan.

Endapan lumpur di saluran ini sudah mencapai 10 sentimeter

Kasatpel SDA Kecamatan Menteng, Yopi Maidiza Siregar mengatakan, pengurasan saluran mikro yang memiliki panjang 300 meter, lebar 80 sentimeter dan tinggi 160 sentimeter ini dikerjakan manual dengan melibatkan 15 personel.

"Endapan lumpur di saluran ini sudah mencapai 10 sentimeter, sehingga daya tampungnya kurang maksimal," ujarnya, Rabu (18/1).

Yopi menuturkan, total lumpur yang diangkut dari pengurasan saluran ini mencapai 24 meter kubik. Sedimentasi lumpur tersebut selanjutnya dibuang ke PLTU Ancol, Jakarta Utara.

"Hari ini sudah rampung. Dengan dikurasnya saluran ini kami berharap dapat menambah daya tampung air saat hujan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengurasan Saluran Jalan Plaju Rampung Pekan Ini

Pengurasan Saluran di Jalan Plaju Rampung Pekan Ini

Kamis, 12 Januari 2023 1629

Pengurasan Saluran Jalan RA Kartini Tuntas

Pengurasan Saluran Jekking Tuntas Dikerjakan

Minggu, 08 Januari 2023 1930

Pengurasan Saluran PHB Kampung Bali Diapresiasi Warga

Pengurasan Saluran Phb Kampung Bali Ditarget Kelar Akhir Januari

Sabtu, 07 Januari 2023 2041

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 824

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1316

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 699

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1186

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1699

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks