Dukcapil Kepulauan Seribu Siap Layani 946 Warga Terdampak Penambahan Nama Jalan

Kamis, 30 Juni 2022 Reporter: Anita Karyati Editor: Budhy Tristanto 1517

Dukcapil Kepulauan Seribu Siap Layani 946 Warga Terdampak Penambahan Nama Jalan

(Foto: Anita Karyati)

Sudin Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kepulauan Seribu siap melayani perubahan data administrasi kependudukan 946 warga Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara, yang terdampak penambahan nama jalan.  

Kami akan melayani semua yang dibutuhkan warga

Kepala Sudin Dukcapil Kepulauan Seribu, Ginanjar mengatakan, pihaknya akan memberikan layanan gratis untuk warga terdampak penambahan nama jalan yang akan merubah data administrasi kependudukannya seperti KTP, KK, KIA, SIM, STNK dan lainnya.

"Kami pastikan semua warga dilayani proses perubahan datanya, khususnya terkait data administrasi kependudukan," kata Ginanjar, Kamis (30/6).

Diketahui, ada dua jalan Pulau Panggang yang baru ditambah namanya yakni Jalan Kyai Mursalin di RW 02 sebanyak 486 KK dan Jalan Habib Ali bin Ahmad di RW 03 sebanyak 460 KK. Dahulu nama jalan tersebut hanya dikenal dengan nama Jalan Pulau Panggang.

"Kami akan melayani semua yang dibutuhkan warga," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Dukcapil Jaktim Siap Layani 3.117 Warga Terdampak Perubahan Nama Jalan

Dukcapil Jaktim Siap Layani 3.117 Warga Terdampak Perubahan Nama Jalan

Kamis, 30 Juni 2022 1804

Besok, Dinas Dukcapil Kembali Buka Layanan Adminduk Perubahan Nama Jalan

Besok, Dinas Dukcapil Kembali Buka Layanan Adminduk Perubahan Nama Jalan

Rabu, 29 Juni 2022 1519

Sudin Dukcapil Catat 264 Pelayanan Jemput Bola di Tanah Tinggi

264 Warga Tanah Tinggi Nikmati Layanan Jemput Bola Adminduk Perubahan Nama Jalan

Rabu, 29 Juni 2022 1574

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1250

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1127

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1641

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 414

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1478

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks