PPSU Krukut Manfaatkan Lahan Kosong Menjadi Urban Farming

Senin, 26 Januari 2026 Nugroho Sejati 62


Sejumlah petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Krukut mengelola sarana pertanian perkotaan (urban farming) di tengah kawasan padat penduduk, Jalan Lio RT 02 RW 03, Krukut, Taman Sari, Jakarta Barat, Senin (26/1). Urban farming yang dikelola berisi sayuran hidroponik, kebun sayur konvensional dan ikan nila.

Unduh Potret
Krukut Mini Farm-1.jpg

Bibit sayuran pakcoi yang siap dibudidayakan melalui instalasi hidroponik

Krukut Mini Farm-2.jpg

Petugas menunjukkan ikan nila yang siap dipanen

Krukut Mini Farm-3.jpg

Perawatan tanaman dilakukan rutin setiap hari

Krukut Mini Farm-4.jpg

Pengecekan kadar pH air untuk memastik pertumbuhan tanaman berjalan optimal

Krukut Mini Farm-5.jpg

Sayuran pakcoi dapat menghasilkan sekitar 20 hingga 30 kilogram sekali panen

Krukut Mini Farm-6.jpg

Pengelolaan urban farming memanfaatkan lahan kosong milik Pemprov DKI Jakarta