Selasa, 13 Januari 2026 Nugroho Sejati 77
Sejumlah petugas gabungan melakukan kerja bakti di Jalan Guru Amin, Kelurahan Duren Tiga, Pancoran, Jakarta Selatan, Selasa (13/1). Giat Kerja Bakti Massal Jaga Jakarta 2026 di Kelurahan Duren Tiga difokuskan pada pengurasan saluran dalam rangka mengantisipasi curah hujan tinggi serta mencegah terjadinya banjir di wilayah tersebut.
Unduh Potret
Petugas PPSU Kelurahan Duren Tiga menyapu sisi Jalan Guru Amin
Petugas gabungan melakukan estafet pengangkatan sedimen lumpur
Petugas meletakkan sedimen lumpur ke dalam dump truck
Pengangkatan lumpur untuk menambah kapasitas tampung saluran di sepanjang Jalan Guru Amin
Satu unit dump truck milik Dinas SDA dikerahkan untuk mengangkut sedimen lumpur
Kerja bakti di Duren Tiga berfokus pada pencegahan banjir akibat curah hujan yang tinggi