Minggu, 15 November 2020 Aldo Alfian 1007
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Provinsi DKI Jakarta membongkar tiga papan reklame di Jalan Jembatan Batu, Pinangsia, Taman Sari, Jakarta Barat, Jumat (13/11/2020). Pembongkaran dilakukan karena ketiga papan reklame tersebut tidak memiliki izin.