Selasa, 29 September 2020 Febriansyah 806
Sebanyak 25 petungas gabungan dari unsur Satpol PP, Dinas Perhubungan, serta TNI dan Polri melakukan pengawasan pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Jalan Pasar Jumat, Kebayoran Lama, Senin (28/9/2020). Kegiatan ini digelar untuk mendisiplinkan masyarakat agar selalu menerapkan protokol kesehatan.