Dapur Qurban, Hotel Grand Cempaka Sajikan Semur Daging

Senin, 12 Agustus 2019 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Budhy Tristanto 3004

 300 Kilogram Daging Qurban Diolah di Grand Cempaka Hotel

(Foto: Wuri Setyaningsih)

PT Jakarta Tourisindo (Jaktour Group) melalui unit usahanya Hotel Grand Cempaka Business, mengolah 300 kilogram daging sapi menjadi makanan siap saji untuk kegiatan Dapur Qurban yang diiinisiasi Pemprov DKI Jakarta, Senin (12/8).

Daging segar yang kami terima dari PD Dharma Jaya langsung diproses,

Direktur Utama PT Jaktour, G Jeffrey Z Rantung, memantau langsung semua proses pengolahan agar makanan yang akan diberikan kepada warga kurang mampu ini terjamin kualitas, kebersihan dan higienitasnya.

"Daging segar yang kami terima dari PD Dharma Jaya langsung diproses dan dimasak oleh chef dan staf kitchen di dapur hotel dan dikemas ke dalam 1.060 boks makanan." ujar Jeffrey.

Dia mengungkapkan, juru masak Hotel Grand Cempaka mengolah daging sapi menjadi menu semur daging lengkap sesuai standar hotel berbintang.  

"Seluruh makanan ini sudah didistribusikan ke tiga kelurahan di Jakarta Barat yakni Kelurahan Jembatan Besi, Jati Pulo dan Kelurahan Keagungan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
DKI Jadi Tuan Rumah Forum Diskusi Keolahragaan Nasional

DKI Jadi Tuan Rumah Forum Diskusi Keolahragaan Nasional

Rabu, 19 Juni 2019 2161

PT Jaktour MoU Dengan PD Dharma Jaya

PT Jaktour Tanda Tangani MoU dengan PD Dharma Jaya

Senin, 29 April 2019 2075

PT Jaktour MoU Dengan PD Dharma Jaya

PT Jaktour Tanda Tangani MoU dengan PD Dharma Jaya

Senin, 29 April 2019 2075

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2348

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 1037

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1626

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1479

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1170

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks