Petugas Evakuasi Sarang Tawon di Pulau Untung Jawa

Sabtu, 08 Juni 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 1861

Petugas Evakuasi Sarang Tawon di Pulau Untung Jawa

(Foto: Suparni)

Petugas Sektor 8 Kepulauan Seribu Selatan, Sudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu berhasil mengevakuasi sarang tawon di lokasi wisata Pantai Sentigi RT 02 Rw 01 Kelurahan Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu Selatan.

Evakuasi kami lakukan tadi malam berdasarkan laporan warga

"Evakuasi kami lakukan tadi malam berdasarkan laporan warga," ujar Eko Mahendro, Kepala Sektor 8 kepulauan Seribu Selatan Suku Dinas Gulkarmat Kepulauan Seribu, Sabtu (8/6).

Menurutnya untuk mengevakuasi sarang tawon berdiameter 50 cm tersebut pihaknya mengerahkan sebanyak lima petugas tim rescue.

"Evakuasi berjalan lancar dan selesai hingga pukul 23.20," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sarang Taeon di Lingkungan Sekolah Dievakuasi Petugas Gulkarmat

Petugas Evakuasi Sarang Tawon di Pekayon

Senin, 15 April 2019 1849

Sarang Tawon di Pondok Ranggon Dievakuasi Petugas

Sarang Tawon di Pondok Ranggon Dievakuasi Petugas

Senin, 25 Maret 2019 1825

       Lima Sarang Tawon Berhasil Dievakuasi Petugas

Lima Sarang Tawon Berhasil Dievakuasi Petugas

Rabu, 20 Maret 2019 2245

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 1996

Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2097

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 648

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1885

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 877

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks