Sudin SDA Jakbar akan Bangun Saluran Air di Roa Malaka

Kamis, 07 Februari 2019 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2711

SDA Jakbar Akan Bangun Saluran Air di Jalan Telepon Kita

(Foto: Folmer)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Barat, akan membangun saluran air sepanjang 100 meter di Jalan Telepon Kota, Roa Malaka, Tambora.

Saluran air akan dibangun dan dibuat crossing ke arah saluran air sebelah kanan yang telah tersambung hingga ke kali Jelangkeng

Kasatpel SDA Kecamatan Tambora, Wawan Kurniawan mengatakan, pembangunan ini merupakan tindak lanjut dari usulan warga RW 02, Kelurahan Roa Malaka yang mengeluhkan kondisi salah satu sisi saluran di lokasi tersebut sudah tertutup.

"Sedangkan satu sisi lain sudah dibangun saluran air menggunakan u-ditch hingga menuju Kali Jelangkeng sejak dua tahun silam," ujar Wawan, Kamis (7/2).

Ia mengungkapkan, aspirasi warga RW 02 Roa Malaka yang meminta dibangun saluran air menggunakan u-ditch ditindaklanjuti dengan pengerukan di Jalan Telepon Kota yang telah lama tertutup.

"Saluran air akan dibangun dan dibuat crossing ke arah saluran air sebelah kanan yang telah tersambung hingga ke kali Jelangkeng," tandasnya.  

BERITA TERKAIT
 Satpel SDA Johar Baru Kebut Pengerjaan Pengurasan Saluran Air di RW 05

Saluran Air di RW 05 Tanah Tinggi Dibersihkan

Kamis, 07 Februari 2019 1901

Satgas SDA Membuat Saluran Sepanjang 50 Meter di Pulau Tidung

Satgas SDA Buat Saluran Air di Pulau Tidung

Sabtu, 02 Februari 2019 2326

Musrenbang Kelurahan TDU Ajukan 110 Usulan

Musrenbang Kelurahan Tanjung Duren Utara Bahas 110 Usulan

Jumat, 01 Februari 2019 2563

Saluran Air di Jalan Danau Buyan Kecil Dinormalisasi

Saluran Air di Jalan Danau Buyan Kecil Dinormalisasi

Rabu, 30 Januari 2019 2945

BERITA POPULER
Kanwil Kemenkum Jakarta berikan penyuluhan hukum di Kelurahan Tamansari

Kanwil Kemenkum DKI Beri Penyuluhan Hukum dan Kesehatan Gratis di Tamansari

Rabu, 19 November 2025 1236

Satu alat berat sedang mengeruk lumpur Kali Ciliwung

Normalisasi Ciliwung Sasar Kelurahan Cililitan dan Pengadegan


Jumat, 21 November 2025 710

Rapat Bapemperda untuk merampungkan Raperda KTR di gedung DPRD DKI Jakarta

Rampungkan Raperda KTR, Pasal Larangan Zonasi Penjualan Rokok Dihapus

Jumat, 21 November 2025 531

Pemprov DKI Jakarta Raih Penghargaan Nasional BE Award 2025

Pemprov DKI Jakarta Raih Penghargaan Nasional Be Award 2025

Kamis, 20 November 2025 552

MRT Jakarta Kembali Beroperasi Normal

MRT Jakarta Kembali Beroperasi Normal

Kamis, 20 November 2025 568

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks