Lima Gerobak PKL di Karet Tengsin Diangkut

Rabu, 09 November 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 5114

11 Gerobak PKL di Karet Tengsin di Tertibkan/

(Foto: Rudi Hermawan)

Pedagang Kaki Lima (PKL) yang berjualan di sepanjang Jalan Karet, Pasar Baru Timur 5, Karet Tengsin, Tanah Abang, Jakarta Pusat ditertibkan.

Hari ini ada enam gerobak yang kita angkut

Dari penertiban tersebut, petugas Satpol PP menyita lima gerobak PKL.

"Lokasi ini sudah sering kami tertibkan, tapi PKL kembali jualan lagi. Hari ini ada lima gerobak yang kita angkut," kata Aries Cahyadi, Kasatgas Pol PP Kecamatan Tanah Abang, Rabu (9/11).

Ia menjelaskan, lima gerobak PKL yang disita dalam penertiban ini selanjutnya dibawa ke Gudang Satpol PP di kawasan Cakung, Jakarta Timur.

"Para pedagang akan mengikuti sidang tindak pidana ringan (tipiring) di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Jumat (11/11) mendatang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
30 Satpol PP di Siagakan di Jalan Fachrudin Tanah Abang

30 Satpol PP Siaga Halau PKL di Jl H Fachrudin

Selasa, 08 November 2016 2892

 Belasan Lapak dan Gerobak di Palmerah di Tertibkan

15 Lapak dan Gerobak di Palmerah Ditertibkan

Rabu, 19 Oktober 2016 4419

Tiga Tenda di Jadikan Tempat Pijit di Tanah Abang di Tertibkan

Tenda Liar di Tanah Abang Ditertibkan

Kamis, 01 September 2016 3869

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11087

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1002

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 926

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 765

Mekanisme SE pemanfaatan gawai dengan bijak di lingkungan sekolah

Simak Mekanisme SE Pemanfaatan Gawai Dengan Bijak di Lingkungan Sekolah

Senin, 19 Januari 2026 748

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks